Dokter gigi Spesialis Periodonsia (Sp.Perio) merupakan dokter yang fokus pada perawatan, pencegahan, dan diagnosis penyakit pada gusi, tulang di sekitar gigi, dan jaringan pendukung gigi lainnya, yang dikenal sebagai jaringan periodontal.
You are here:
- Home
- Tim Siti Hajar
- drg. Izzatul Aini Minhadj, Sp.Perio



